
loading...
Kepala Satuan SKK Migas Amien Sunaryadi mengatakan, angka ini melebihi target APBN 2018 yang sebesar USD11,9 miliar. "Capaian hingga semester satu tahun ini mencapai 71% dari target pemerintah dan diproyeksikan akan mencapai 120% pada akhir tahun 2018," ujar Amien di Gedung SKK Migas, Jakarta, Kamis (6/7/2018).
Lanjutnya, dalam menjaga produksi dan meningkatkan cadangan, dilakukan kegiatan seperti survei pengeboran, perawatan dan kerja ulang sumur. "Realisasi survei sismik dua dimensi sepanjang 237 kilometer atau 4% dari target rencana kerja dan anggaran yang sepanjang 237 kilometer," jelasnya.
Sementara itu, pengembalian biaya operasi sebesar USD5,2 miliar atau 51% dari target APBN 2018 yang mencapai USD10,1 miliar. Namun demikian, khususnya untuk eksplorasi sebesar USD642 juta untuk periode waktu lima tahun setelah kontrak baru efektif.
(ven)
Bagikan Berita Ini
0 Response to "SKK Migas Catat Pendapatan Hulu Migas Capai Rp115 Triliun"
Post a Comment